Aneka Perlombaan Rakyat Diperayaan HUT RI ke 78 Desa Tuntungan 1 Disambut Meriah

 


Deliserdang, (SHR) | Seluruh rakyat Indonesia sangat bergembira dengan HUT kemerdekaan RI yang ke-78 tahun ini, perayaan pun dilakukan dengan mengadakan rangkaian kegiatan perlombaan.


Tak mau ketinggalan masyarakat Desa Tuntungan 1 Kecamatan Pancur Batu Kabupaten Deli Serdang merayakan HUT kemerdekaan RI 78 dengan mengadakan perlombaan untuk memeriahkannya.

Panitia, Suriatno yang akrab di sapa (Gandi.red) di temui awak media disela sela kegiatan perlombaan rakyat dalam perayaan HUT RI 78 ini.

“Setiap tahun kami merayakan nya bang dengan penuh semangat dan penuh kegembiraan . banyak perlombaan yang kita sajikan bagi anak- anak dan orang dewasa” ungkap Suriatno, Minggu (20/8/23).

Tampak hadir juga kepala Desa Tuntungan 1, Surya Darma Sembiring beserta perangkat desa ,Tokoh pemuda, Kiki Handoko Sembiring, Babinsa Serka Josua Sembiring dan lain lain.

“Dalam merayakan HUT kemerdekaan RI 78 banyak perlombaan yang kita sajikan seperti .balap karung ,joget balon .Tarek tambang ,makan kerupuk ,panjat pinang dan banyak lagi” lanjut Gandil.

Dalam kesempatan ini, Gandil mengucapkan terima kasih kepada para donatur yang sudah memberi bantuan ntuk terlaksana ny kegiatan ini ungkapnya mengakhiri.(ceria)

Share on Google Plus

About swarahatirakyat

Media Online
www.SwaraHatiRakyat.Com
"Menyuarakan Hati untuk Kebenaran"
Telp.Redaksi : 0813-9764-0276

0 komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.